Jawaban:
Jawaban ini menurut pendapat saya ya jadi kalau berbeda harap maklum.
1. Warna
Kelapa muda memiliki warna yang hijau atau hijau muda sedangkan kelapa tua memiliki warna coklat tua
2. Rasa
Kelapa muda rasanya manis, segar dan berair sedangkan kelapa tua kering dan sedikit pahit
3. Penggunaan
Kelapa muda lebih sering diminum langsung sedangkan kelapa tua sering dijadikan santan dan parutan.
Penjelasan:
Kalau benar follow, kalau gamau gapapa. terima kasih
3 Perbedaan Kelapa Tua dan Muda:
Kelapa Tua:
- Berwarna lebih cokelat.
- Bertekstur keras sehingga tidak cocok digunakan sebagai bahan baku es kelapa dan lebih cocok diolah sebagai santan.
- Menghasilkan bunyi nyaring saat diketuk
Kelapa Muda:
- Cenderung berwarna hijau muda terang.
- Lebih lembut dan halus.
- Tidak akan menimbulkan bunyi yang begitu nyaring.
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
Jawaban ini menurut pendapat saya ya jadi kalau berbeda harap maklum.
1. Warna
Kelapa muda memiliki warna yang hijau atau hijau muda sedangkan kelapa tua memiliki warna coklat tua
2. Rasa
Kelapa muda rasanya manis, segar dan berair sedangkan kelapa tua kering dan sedikit pahit
3. Penggunaan
Kelapa muda lebih sering diminum langsung sedangkan kelapa tua sering dijadikan santan dan parutan.
Penjelasan:
Kalau benar follow, kalau gamau gapapa. terima kasih
Jawaban:
3 Perbedaan Kelapa Tua dan Muda:
Kelapa Tua:
- Berwarna lebih cokelat.
- Bertekstur keras sehingga tidak cocok digunakan sebagai bahan baku es kelapa dan lebih cocok diolah sebagai santan.
- Menghasilkan bunyi nyaring saat diketuk
Kelapa Muda:
- Cenderung berwarna hijau muda terang.
- Lebih lembut dan halus.
- Tidak akan menimbulkan bunyi yang begitu nyaring.