Sebutkan 3 contoh peristiwa yang menunjukan gerak higroskopis?
alfinfauzan1993
Tiga contoh peristiwa yang menunjukan gerak higroskopis:
1. Merekahnya kulit buah-buahan yang sudah kering pada tumbuhan polong-polongan. 2. Membukanya dinding sporangium (paku-pakuan). 3. Membentang dan menggulungnya gigi-gigi pristoma pada sporangium lumut.
1. Merekahnya kulit buah-buahan yang sudah kering pada tumbuhan polong-polongan.
2. Membukanya dinding sporangium (paku-pakuan).
3. Membentang dan menggulungnya gigi-gigi pristoma pada sporangium lumut.