zanandasimda1.Putri malu - seismonasti-ketika putri malu disentuh dia menguncupkan daun 2.bunga tulip-termonasti-di belanda saat musim semi selalu mekar 3.bunga matahri-fototropisme-saat pagi hari selalu menghadap matahari 4.bunga desember- nasti- mekar pada bulan desember 5.bunga pukul 9 - fotonasti-bungnya mekar pada pukul 9
8 votes Thanks 21
riaadawiya
1. Gerak seismonasti : mengantupnya daun putri malu saat disentuh 2. Gerak Tigmotropi : membelitnya ujung sulur pada tongkat / tumbuhan yang disentuhnya. 3. Gerak Niktinasti : mengantupnya daun cina pada malam hari 4. Gerak higroskopis : membukanya kotak spra pada tumbuhan paku 5. Gerak Hidronasri : menggulungnya daun jagung saat persediaan airnya sedikit 6. Gerak Fotonasti : mekarnya bunga pukul empat pada sore hari 7. Gerak Termonasti : mekarnya bunga tulip jika suhu udara naik 8. Gerak higroskopis : pecahnya kulit buah polong yang sudah mengering 9. Gerak geotropi : pergerakan akar kecambah ke arah pusat bumi 10. Gerak Fototropi : bunga matahari arah bunganya selalu mengikuti pergerakan sinar matahari.
2.bunga tulip-termonasti-di belanda saat musim semi selalu mekar
3.bunga matahri-fototropisme-saat pagi hari selalu menghadap matahari
4.bunga desember- nasti- mekar pada bulan desember
5.bunga pukul 9 - fotonasti-bungnya mekar pada pukul 9
2. Gerak Tigmotropi : membelitnya ujung sulur pada tongkat / tumbuhan yang disentuhnya.
3. Gerak Niktinasti : mengantupnya daun cina pada malam hari
4. Gerak higroskopis : membukanya kotak spra pada tumbuhan paku
5. Gerak Hidronasri : menggulungnya daun jagung saat persediaan airnya sedikit
6. Gerak Fotonasti : mekarnya bunga pukul empat pada sore hari
7. Gerak Termonasti : mekarnya bunga tulip jika suhu udara naik
8. Gerak higroskopis : pecahnya kulit buah polong yang sudah mengering
9. Gerak geotropi : pergerakan akar kecambah ke arah pusat bumi
10. Gerak Fototropi : bunga matahari arah bunganya selalu mengikuti pergerakan sinar matahari.