Gudeg :Gudhegadalah makanan khas Provinsi Yogyakarta dan Jawa Tengah yang terbuat dari nangka muda yang dimasak dengan santan.
Sate lilit:Sate Lilit adalah sebuah varian sate asal Bali. Sate ini terbuat dari daging yang dicincang, kemudian dicampur dengan parutan kelapa, santan, jeruk nipis, bawang merah, dan merica.
Coto Makassar:Coto makassar atau coto mangkasara adalah makanan tradisional Makassar, Sulawesi Selatan. Makanan ini terbuat dari jeroan sapi yang direbus dalam waktu yang lama.
Jawaban:
Gudeg , Sate lilit , Coto Makassar
Penjelasan: