Sebuah toko mengambil keuntungan 25% untuk penjualan sebuah televisi. Jika TV tersebut dijual dengan hrga 1.250,000 . Berapa harga pembelian TV tersebut? (Beserta Carannya)
RofzulRofifatuz
Harga beli tv = 100% / 125% * 1.250.000 = 100 * 10.000 = 1.000.000
RofzulRofifatuz
untuk lebih detailnya. 1.2500.000 adalah penjualan televisi setelah diberi keuntungan (125%). Jadi kita cari dulu keuntungan yang diperoleh dari penjualan tersebut dengan cara : 25% / 125% * 1.250.000 = 25 * 10.000 = 250.000. Jadi harga beli televisi tersebut adalah 1.250.000 - 250.000 = 1.000.000
= 100 * 10.000
= 1.000.000