Sebuah regu pecinta alam melakukan pendakian ke puncak gunung jayawijaya dipapua. mereka merebus air dan memasak makanan secara mandiri. Seorang anggota regu mengukur air yng sedang mendidih menggunakan termometer. Dia mendapatkan air mendidih pada suhu sekitar 90 derajat Celcius. Mengapa hal ini bisa terjadi??
darmo
Karena ia berada di atas gunung sedangkan suhu di gunung sangat dingin maka dari itu suhu air pada saat mendidih lebih rendah.