Sebuah perusahaan kereta api memiliki tempat duduk tak lebih dari 135 orang untuk kelas utama dan kelas ekonomi . dikelas utama setiap penumpang hanya dapat membawa bagasi 45kg dan dikelas ekonomi 25kg dan kapasitas pesawat untuk bagasi adalah 1800kg . jika kelas utama x buah dan kelas ekonomi y buah maka model matematika untuk permasalahan diatas adalah...
desimanis
Diperumpamakan kelas utama adslah x dan kelas ekonomi adslah y jadi modelnya x+y<= 135 45x+25y<=1800 x>=0 ,y>=0
jadi modelnya x+y<= 135
45x+25y<=1800
x>=0 ,y>=0