Sebuah perusahaan air minum mineral memerlukan suatu alat untuk mengukur nilai pH air mineral untuk diproduksinya.Coba kalian jelaskan alasanya! Bagaimana jika perusahaan air minum mineral tersebut tidak mengukur mengukur nilai pH air mineral yang diproduksi?
dewiaulia746
Jadi air yang kita konsumsi harus memperhatikan ph / zat keasaman dari air tersebut bila tidak akan terjadi hal hal yg tdk di inginkan , semua perusahaan air mineral wajib mengukur ph dalam kadar air yg hendak dipasarkan
3 votes Thanks 8
cynthiaparamesw
Air mineral yang diproduksi menjadi kurang bagus karena pH itu untuk mengukur derajat keasaman atau kebasaan suatu zat sedangkan air derajatnya adalah 7 yang berarti netral. sehingga terjadi hal hal yang tidak diinginkan.