Sebuah partikel bergerak melingkar dengan persamaan posisi sudut Ф=40 t²-2t+8. tentukan : a. posisi partikel pada saat t=3 sekon b. kecepatan sudut partikel pada saat t=3 sekon c. percepatan sudut partikel saat t=3 sekon
Afiif08
A.346 b.238 c. gak tau karena persamaan percepatan sudutnya hanya 80 tidak ada "t" nya
0 votes Thanks 0
sman1dompu2431
langkah kerjanya brooo, bukan hasilnya langsung
Afiif08
neh a)40t pangkat 2 - 2t-8
40.3.3-2.3-8
360-6-8=346
b)persamaan possisinya diturunin menjadi 80t-2
pada 3 sekon, 80.3-2
240-2=238
c) persamaan kecepatan diturunin menjadi 80 ( nah ini tdk ada untuk memasukan t=3 sekonnya)
b.238
c. gak tau karena persamaan percepatan sudutnya hanya 80 tidak ada "t" nya