Sebuah mobil pengangkut di perkirakan beratnya mencapai 2 ton dan mengangkut 35 karung beras , setiap karung beratnya 25 kg. pada tujuan pertama mobil menurunkan 10 karung beras , berat mobil beserta muatannya sekarang adalah.. a. 20.625 kg b. 2.875 kg c. 2.625 kg d. 1.075 kg please
josephmanuel
Berat mobil dan muatan : berat mobil = 2ton=2.000kg muatan= 35karung x25kg= 875 kg total = 2.875 sekarang = 2.875 - 250 =2.625,,,,c
berat mobil = 2ton=2.000kg
muatan= 35karung x25kg= 875 kg
total = 2.875
sekarang = 2.875 - 250 =2.625,,,,c
2 ton = 2000 kg
(35-10) × 25 = 25×25 = 625 kg
2000 kg+625 kg = 2.625 kg (c)