Sebuah limas dibentuk dari rangkaian persegi dengan panjang sisi 16 cm dan empat buah segitiga sama kaki yang sama dan sebangun dengan panjang alas 16 cm dan tinggi 17 cm. berapa tinggi limas dan volume limas
indirakusuma
T limas = √17² - (1/2.16)² = √(289-64) = √225 = 15 cm
4 votes Thanks 10
HilmaRosyidah9
Untuk mencari tinggi limas memakai rumus pythagoras atau triple pythagoras , jadi yg d pakai ukuran tinggi segitiga yaitu 17 cm dan setengah ukuran panjang segiempat 16:2 = 8 , 8-…-17 = 15 ( tinggi limas 15 cm ) . Vol limas = 1/3 x L.alas x tinggi , Vol limas = 1/3 x ( 16 x 16 ) x 15 , Vol limas = 1280 cm3