Sebuah lahan berbentuk trapesium sama kaki, panjang sisi sejajarnya adalah 12 m dan 18 m, jarak kedua sisi sejajar itu adalah 15 m. lahan itu di cangkuli untuk ditanami. biaya mencangkul tanah pada lahan tersebut setiap 1 m adalah Rp. 1.200.- maka biaya yang harus dibayar adalah...
mohon bantuan nya..terimakasih.
FionaCitra
L = 1/2 × jumlah sisi sejajar × t = 1/2 × (18 + 12) × 15 = 225 m²
Biaya yang harus dibayar: = 225 × 1.200 = Rp 270.000
= 1/2 × (18 + 12) × 15
= 225 m²
Biaya yang harus dibayar:
= 225 × 1.200
= Rp 270.000
_________
2
450m x 1.200 = 540.000 : 2 = 270.000
jadi biaya yang harus dibayar adalah Rp 270.000