Sebuah kotak penyimpanan alat kesehatan berbentuk balok dengan panjang 25 cm lebar 10 cm dan tinggi 10 cm. Jika seluruh permukaan kotak akan dilapisi dengan aluminium,maka luas aluminium yang diperlukan adalah.. A. 600 cm² B. 700 cm² C. 950 cm² D. 1200 cm² E. 2500 cm²