Sebuah kotak berisi 4 kelereng merah dan 5 kelereng putih. Akan diambil sebuah kelereng berturut-turut sebanyak 2 kali tanpa pengembalian. Peluang pada pengambilan pertama merah dan pengambilan kedua putih adalah ... jawab dengan caranya ya...
ferinaas
Bantu jawab yaa.... pengambilan pertama merah : 4|9(jumlah semua kelereng) pengambilan kedua putih : 5|8(jumlah semua kelereng diambil satu*yang diatas* otomatis dikurang 1 karena tanpa pengembalian) jadi 4|9 x 5|8 = 20|72
pengambilan pertama merah : 4|9(jumlah semua kelereng)
pengambilan kedua putih : 5|8(jumlah semua kelereng diambil satu*yang diatas* otomatis dikurang 1 karena tanpa pengembalian)
jadi 4|9 x 5|8 = 20|72