Sebuah keluarga mempunyai dua orang anak. diketahui bahwa peluang keluarga tersebut mendapatkan anak lelaki adalah 0,5. a.tentukan ruang sampel yang sesuai jika jenis kelamin kedua anak itu yang menjadi perhatian b. tentukan peluang bahwa keluarga tersebut mempunyai dua anak lelaki jika diketahui bahwa satu di antara anak itu adalah lelaki
christian584
Anak1/anak2 L P L (L,L) (L,P) P (P,L) (P,P)
L P
L (L,L) (L,P)
P (P,L) (P,P)
L=laki
P=perempuan
peluang laki dua dua 1/4