Sebuah karton berbentuk persegi panjang tingginya 30cm alas nya 20cm sebuah foto di letakan di atas karton itu sehingga sebelah kiri dan kanan dan atas masih terlihat karton selebar 4cm. jika foto dan karyon sebangun tentukan lebar bagian bawah karton yang tidak tertutup foto
l karton 20 cm
t foto 30 - 4 + x
l foto 20 - 4+4 = 12
ditanya = x?
t karton / t foto = 30 / 30 - 4 + x
l karton / l foto. = 20 / 12
30.12 = 20 (30-4+x)
360 = 600 - 80 - 20 x
360 = 520 - 20 x
20 x. = 520 - 360
x = 160/20
x.= 8
jadi sisa karton bagian bawah 8 cm.
t fotonya 30-4-6 = 18