Sebuah bak penampungan berbentuk tabung dengan tingginya 2 meter dan panjang jari-jari 7 dm yang terisi penuh air. jika air yang keluar melalui kran rata-rata 7 liter per menit, waktu yang diperlukan untukn menghabiskan air dalam bak itu adalah............
yoesamudra
R = 7 dm , t = 2 meter = 20 dm volume bak = π r² t = 22/7 x 7 x 7 x 20 = 3.080 dm³ = 3.080 liter debit = 7 liter/menit
Waktu yang dibutuhkan =3.080 liter : 7 liter/menit = 440 menit = 440 : 60 jam = 7 jam 20 menit
Imawanti
Debit sebuah keran air 20m3/jam.jika bak penampungan berbentuk tabung dan diameter alasnya 14m.dan tinggi 10m berapa waktu yang dibutuhkan untuk memenuhi bak
Imawanti
Tolong bagai mana itu caranya sama jawabanya
antikasari
T = 2m = 20 dm r = 7dm V = π x r² x t = 22 x 7dm x 7dm x 20 dm 7 = 3080 dm³ = 3080 liter waktu = 3080 liter x 1 menit 7 = 440 menit = 7 jam 20 menit atau 7 1/3 jam
volume bak = π r² t
= 22/7 x 7 x 7 x 20 = 3.080 dm³ = 3.080 liter
debit = 7 liter/menit
Waktu yang dibutuhkan =3.080 liter : 7 liter/menit = 440 menit
= 440 : 60 jam = 7 jam 20 menit
moga bermanfaat ...
r = 7dm
V = π x r² x t
= 22 x 7dm x 7dm x 20 dm
7
= 3080 dm³ = 3080 liter
waktu = 3080 liter x 1 menit
7
= 440 menit = 7 jam 20 menit atau 7 1/3 jam