Maksud nilai dasar pancasila adalah untuk memberi pedoman hidup atau arah/tujuan hidup
1 votes Thanks 3
Halle
Nilai dasar pancasila :nilai yang memiliki sifat mutlak , tetap , dan tidak berubah. Nilai dsar ini landasan pokok bagi penyelenggara bangsa. Nilai pancasila meliputi : 1.nilai ketuhanan :bahwa bangsa Indonesia memiliki atau memegang kepercayaan agama merek masing2 2.nilai kemanusiaan : nilai yang mengatur hak asasi manusia 3.nilai persatuan :bangsa yang berlandaskan semboyan bhinneka tunggal ika meskipun berbeda tetapi tetap menghormati satu sama lain 4. niali kerakyatan :bahwa bangsa Indonesia adlh negara berdemokrasi dari rakyat oleh rakyat untuk rakyat 5.nilai keadilan :mengandung arti tujuan bangsa Indonesia itu sendiri agar tercipatanya masyarakat yang adil dan makmur secara lahir & batin Maaf,kalau jawabannya salah :)
Maksud nilai dasar pancasila adalah untuk memberi pedoman hidup atau arah/tujuan hidup
1.nilai ketuhanan :bahwa bangsa Indonesia memiliki atau memegang kepercayaan agama merek masing2
2.nilai kemanusiaan : nilai yang mengatur hak asasi manusia
3.nilai persatuan :bangsa yang berlandaskan semboyan bhinneka tunggal ika meskipun berbeda tetapi tetap menghormati satu sama lain
4. niali kerakyatan :bahwa bangsa Indonesia adlh negara berdemokrasi dari rakyat oleh rakyat untuk rakyat
5.nilai keadilan :mengandung arti tujuan bangsa Indonesia itu sendiri agar tercipatanya masyarakat yang adil dan makmur secara lahir & batin
Maaf,kalau jawabannya salah :)