Saya mau nanya alat bantu untuk mengumpulkan ikan dengan menggunakan berbagai bentuk dan jenis pemikat untuk memikat ikan agar berkumpul disebut? Tolong jawab aku akan menjadikan jawaban terbaik
Rumpon adalah Alat bantu pengumpul ikan yang menggunakan berbagai bentuk dan jenis pengikat/atraktor dari benda padat, berfungsi untuk memikat ikan agar berkumpul, yang di manfaatkan untuk meningkatkan efisiensi dan efektifitas operasi penangkapan ikan.
Alat menangkap ikan (fishing tackle) adalah peralatan yang digunakan nelayan dan pemancing untuk mendapatkan ikan dan hewan laut lainnya. Alat menangkap ikan dapat dikategorikan menjadi:
Kait ikan, benang pancing, dan pemberat pancing umumnya terpasang pada benang yang sama
Batang pancing
Roda pancing, kumparan, gulungan, atau rol
umpan
Umpan alami berupa invertebrata atau ikan kecil
Umpan buatan yang terbuat dari plastik, berwarna cerah, dan berbentuk seperti mangsa alami ikan
Indikator gigitan, alat mekanik atau elektronik untuk memberi tahu pemancing bahwa umpan telah tergigit biasanya menyatu atau memiliki fungsi sama dengan pengapung sehingga bisa disebut juga pengapung
Tombak digunakan untuk penombakan ikan (spearfishing)
Jawaban:
RUMPON
Rumpon adalah Alat bantu pengumpul ikan yang menggunakan berbagai bentuk dan jenis pengikat/atraktor dari benda padat, berfungsi untuk memikat ikan agar berkumpul, yang di manfaatkan untuk meningkatkan efisiensi dan efektifitas operasi penangkapan ikan.
Jawaban:
Alat menangkap ikan
Alat menangkap ikan (fishing tackle) adalah peralatan yang digunakan nelayan dan pemancing untuk mendapatkan ikan dan hewan laut lainnya. Alat menangkap ikan dapat dikategorikan menjadi:
Kait ikan, benang pancing, dan pemberat pancing umumnya terpasang pada benang yang sama
Batang pancing
Roda pancing, kumparan, gulungan, atau rol
umpan
Umpan alami berupa invertebrata atau ikan kecil
Umpan buatan yang terbuat dari plastik, berwarna cerah, dan berbentuk seperti mangsa alami ikan
Indikator gigitan, alat mekanik atau elektronik untuk memberi tahu pemancing bahwa umpan telah tergigit biasanya menyatu atau memiliki fungsi sama dengan pengapung sehingga bisa disebut juga pengapung
Tombak digunakan untuk penombakan ikan (spearfishing)
Jaring ikan
Jebakan ikan
Benang pancing beserta kaitnya
Pemberat pancing yang terbuat dari timbal
Penjelasan:
semoga membantu ya