Salah satu kunci demokrasi menurut lyman tower sargent
naufal185
Menurut Lyman Tower Sargent terdapat unsur-unsur kunci demokrasi, yaitu terdiri atas: a) Keterlibatan rakyat dalam pengambilan keputusan politik. b) Tingkat persamaan di antara warga negara. c) Tingkat kebebasan dan kemerdekaan yang diberikan atau dipertahankan dan dimiliki oleh warga negara. d) Sistem perwakilan. e) Sistem pemilihan dan ketentuan mayoritas.
a) Keterlibatan rakyat dalam pengambilan keputusan politik.
b) Tingkat persamaan di antara warga negara.
c) Tingkat kebebasan dan kemerdekaan yang diberikan atau dipertahankan dan dimiliki oleh warga negara.
d) Sistem perwakilan.
e) Sistem pemilihan dan ketentuan mayoritas.