Salah satu persamaan garis singgung lingkaran x² + y² - 4x - 6y - 7 = 0 yang sejajar garis 2y = 4x - 7 adalah ...
Jawaban
Pendahuluan
Ini merupakan persoalan mengenai lingkaran. Ingat, bentuk eksplisit lingkaran adalah dengan pusat di P(a, b) dan jari-jari r. Sedangkan bentuk implisit lingkaran adalah , dengan hubungan .
Bentuk persamaan garis singgung lingkaran dengan gradien m adalah .
Pembahasan
Step-1: siapkan pusat dan jari-jari lingkaran
x² + y² - 4x - 6y - 7 = 0 ⇒ A = -4, B = -6, dan C = -7
Karena A = -2a ⇒ -4 = -2a, diperoleh absis titik pusat a = 2.
Karena B = -2b ⇒ -6 = -2b, diperoleh ordinat titik pusat b = 3.
C = a² + b² - r² ⇒
Diperoleh jari-jari r = √20 atau r = 2√5.
Step-2: siapkan gradien garis singgung
Hubungan gradien dua garis saling sejajar adalah . Terlebih dahulu kita tentukan gradien garis 2y = 4x - 7.
⇔ 2y = 4x - 7 .... kedua ruas dibagi dua
⇔ y = 2x - 3,5 ⇒ diperoleh gradien m₂ = 2.
Gradien garis singgung lingkaran adalah m₁ = m₂ = 2.
Final step: membentuk persamaan garis singgung lingkaran
Substitusikan data-data pusat lingkaran P(2, 3), jari-jari r = 2√5, dan gradien m = 2 ke dalam format .
⇔
⇔
⇔
Persamaan garis singgung lingkaran yang pertama adalah
y - 3 = 2x - 4 + 10 ⇒ y = 2x + 9
Persamaan garis singgung lingkaran yang kedua adalah
y - 3 = 2x - 4 - 10 ⇒ y = 2x - 11
Kesimpulan
Dari langkah-langkah pengerjaan di atas, diperoleh dua buah garis singgung lingkaran, yakni dan
Salah satu persamaan garis singgung lingkaran x² + y² - 4x - 6y - 7 = 0 yang sejajar garis 2y = 4x - 7 adalah ...
Jawaban
Pendahuluan
Ini merupakan persoalan mengenai lingkaran. Ingat, bentuk eksplisit lingkaran adalah dengan pusat di P(a, b) dan jari-jari r. Sedangkan bentuk implisit lingkaran adalah , dengan hubungan .
Bentuk persamaan garis singgung lingkaran dengan gradien m adalah .
Pembahasan
Step-1: siapkan pusat dan jari-jari lingkaran
x² + y² - 4x - 6y - 7 = 0 ⇒ A = -4, B = -6, dan C = -7
Karena A = -2a ⇒ -4 = -2a, diperoleh absis titik pusat a = 2.
Karena B = -2b ⇒ -6 = -2b, diperoleh ordinat titik pusat b = 3.
C = a² + b² - r² ⇒
Diperoleh jari-jari r = √20 atau r = 2√5.
Step-2: siapkan gradien garis singgung
Hubungan gradien dua garis saling sejajar adalah . Terlebih dahulu kita tentukan gradien garis 2y = 4x - 7.
⇔ 2y = 4x - 7 .... kedua ruas dibagi dua
⇔ y = 2x - 3,5 ⇒ diperoleh gradien m₂ = 2.
Gradien garis singgung lingkaran adalah m₁ = m₂ = 2.
Final step: membentuk persamaan garis singgung lingkaran
Substitusikan data-data pusat lingkaran P(2, 3), jari-jari r = 2√5, dan gradien m = 2 ke dalam format .
⇔
⇔
⇔
Persamaan garis singgung lingkaran yang pertama adalah
y - 3 = 2x - 4 + 10 ⇒ y = 2x + 9
Persamaan garis singgung lingkaran yang kedua adalah
y - 3 = 2x - 4 - 10 ⇒ y = 2x - 11
Kesimpulan
Dari langkah-langkah pengerjaan di atas, diperoleh dua buah garis singgung lingkaran, yakni dan
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang soal serupa brainly.co.id/tugas/2007
2. Materi tentang membentuk persamaan lingkaran yang diketahui koordinat titik-titik ujung diameternya brainly.co.id/tugas/10015394
3. Materi tentang membentuk persamaan lingkaran yang menyinggun garis brainly.co.id/tugas/10114985
-------------------------------------------------------------------------------------------
Detil Jawaban
Kelas : XI
Mapel : Matematika
Bab : Lingkaran
Kode : 11.2.4
Kata Kunci: salah, satu, persamaan, garis, singgung, lingkaran, gradien, sejajar, pusat, titik, jari-jari, absis, ordinat