saat tamat SMA umur Kartika 2 windu lebih 1 tahun kemudian ia melanjutkan kuliah S1 selama 8 semester setelah lulus S1 Kartika melanjutkan kuliah S2 selama 24 bulan setelah lulus Kartika langsung bekerja di sebuah perusahaan selama setengah dasawarsa umur Kartika sekarang adalah titik-titik tahun a.35 b. 33 c. 28 d. 23
◉gunakan cara ◉jangan cuma ambil poin ◉nanti di kasih jawaban tercerdas ◉ Jangan ngasal
Verified answer
Umur Kartika= 2 Windu = 16 tahun
16 tahun + 8 semester (6×8= 48 bulan:12 bulan = 4 tahun)
16 tahun + 4 tahun = 20 tahun
20 tahun + 24 bulan (24:12=2 tahun)
20 tahun + 2 tahun = 22 tahun
Semoga bermanfaat :)