August 2018 1 160 Report

1. Pada kedalaman tertentu, seorang penyelam mengalami tekanan hidrostatis 80.000 Pa . jika diketahui massa jenis air laut 1,2 gr/cm3 . dan percepatan gravitasi 10 m/s2 , penyelam itu berada pada kedalaman ...... meter.
a) 6,67
b) 4,33
c) 2,67
d) 1,33
e) 0,67

2. Pesawat dapat terangkat ke atas karena....
a) gaya angkat < gaya berat pesawat
b) kecepatan aliran udara di sisi bawah sayap pesawat < di sisi atas sayap
c) gaya tekanan ke atas < berat pesawat
d) kecepatan aliran udara di sisi bawah sayap pesawat > di sisi atas sayap
e) kecepatan aliran udara di sisi bawah sayap pesawat = di sisi atas sayap

tolong di bantu ya teman2 , buat soal no 1 tlong di kasih pembahasannya, sekali lgi saya ucapkan terimakasih :)


More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.