Sahabat Brainly akan menjelaskan dengan cara yang kecce dan mudah dipahami oleh pelajar di Indonesia. Selamat Belajar Sahabat :)
Analisis Soal :
Sebuah benda bergerak pada kecepatan 20m/s memiliki energi kinetik 1000 J. Massa benda adalah
Pembahasan Jawaban :
ENERGI KINETIK DAN PENGERTIANNYA
Energi Kinetik adalah adalah energi yang dipunyai sebuah benda sebab gerak yang benda punya tersebut. Energi Kinetik sebuah benda sebagai usaha yang dibutuhkan untuk menggerakkan sebuah benda tersebut dengan massa tertentu dan juga gerak benda tersebut. Sehingga benda diam menjadi mempunyai gerak.
RUMUS ENERGI KINETIK
Yaitu :
Ek = 1/2 x m x v²
DiKetahui :
v = 20 m/s
Ek = 1.000 Joule
DiTanya :
m =...?
DiJawab :
Rumus mencari massa pada EK
Yaitu :
Ek = 1/2 x m x v²
m = Ek / ( 1/2 x v² )
m = 1.000 J / ( 1/2 x ( 20 m/s )²
m = 1.000 J / ( 1/2 x 400 m/s )
m = 1.000 J / 200 m/s
m = 5 kg
Jadi, Massa benda tersebut adalah 5 kg
Keterangan :
Ek = Energi Kinetik ( Joule )
m = Massa benda ( kg )
v = Kecepatan benda ( m/s )
#backtoschoolcampaign
#FisikaKecce2k18
#BrainlyMengedukasi
JAWABAN BERDASARKAN :
Mapel : Ilmu Pengetahuan Alam ( Fisika )
Kelas : 8 SMP/VIII SMP
Sub Bab : Usaha dan Energi
Bab : 2 ( Semester 1 )
Tentang : Energi Kinetik
Kode Soal : 8.6.2 ( Berdasarkan Kurikulum KTSP )
REFERENSI BELAJAR BERSAMA BRAINLY
Untuk mengetahui Ilmu Fisika Tentang Bab ini. Saya akan mengasih Link soal yang akan membantu anda untuk belajar. Brainly? Yes!
Sahabat Brainly akan menjelaskan dengan cara yang kecce dan mudah dipahami oleh pelajar di Indonesia. Selamat Belajar Sahabat :)
Analisis Soal :
Sebuah benda bergerak pada kecepatan 20m/s memiliki energi kinetik 1000 J. Massa benda adalah
Pembahasan Jawaban :
ENERGI KINETIK DAN PENGERTIANNYA
Energi Kinetik adalah adalah energi yang dipunyai sebuah benda sebab gerak yang benda punya tersebut. Energi Kinetik sebuah benda sebagai usaha yang dibutuhkan untuk menggerakkan sebuah benda tersebut dengan massa tertentu dan juga gerak benda tersebut. Sehingga benda diam menjadi mempunyai gerak.
RUMUS ENERGI KINETIK
Yaitu :
Ek = 1/2 x m x v²
DiKetahui :
v = 20 m/s
Ek = 1.000 Joule
DiTanya :
m =...?
DiJawab :
Rumus mencari massa pada EK
Yaitu :
Ek = 1/2 x m x v²
m = Ek / ( 1/2 x v² )
m = 1.000 J / ( 1/2 x ( 20 m/s )²
m = 1.000 J / ( 1/2 x 400 m/s )
m = 1.000 J / 200 m/s
m = 5 kg
Jadi, Massa benda tersebut adalah 5 kg
Keterangan :
Ek = Energi Kinetik ( Joule )
m = Massa benda ( kg )
v = Kecepatan benda ( m/s )
#backtoschoolcampaign
#FisikaKecce2k18
#BrainlyMengedukasi
JAWABAN BERDASARKAN :
Mapel : Ilmu Pengetahuan Alam ( Fisika )
Kelas : 8 SMP/VIII SMP
Sub Bab : Usaha dan Energi
Bab : 2 ( Semester 1 )
Tentang : Energi Kinetik
Kode Soal : 8.6.2 ( Berdasarkan Kurikulum KTSP )
REFERENSI BELAJAR BERSAMA BRAINLY
Untuk mengetahui Ilmu Fisika Tentang Bab ini. Saya akan mengasih Link soal yang akan membantu anda untuk belajar. Brainly? Yes!
Berikut :
brainly.co.id/tugas/40895
brainly.co.id/tugas/1828965
Semoga Membantu