Rutherford dalam menggambarkan model atomnya mengemukakan bahwa atom seperti tata surya. Dalam menggambarkan sesuatu yang abstrak, kadang-kadang manusia mencoba melintas batas yang sama-sama abstrak. Hal ini menunjukkan bahwa... a. Terbatasnya kemampuan manusia b. Ketidakterbatasannya kehendak Tuhan dalam menciptakan jagat raya dan seisinya. c. Abstraksi dalam memvisualisasi sebuah atom diperlukan abstraksi visualisasi jagat raya d. Abstraksi jagat raya lebih mudah dalam memvisualisasi sebuah atom. e. Suatu yang abstrak harus divisualisasi dengan abstrak