Rumus Pipa U yg ada massa jenis dan ketingian air, massa jenis dan ketinggian minyak
sukmaaulia17
Massa jenis air dikali ketinggian air = massa jenis minyak dikali ketinggian minyak atau p1 × h1 = p2 × h2 p1:massa jenis air h1:ketinggian air p2:massa jenis minyak h2:ketinggian minyak
p1 × h1 = p2 × h2
p1:massa jenis air
h1:ketinggian air
p2:massa jenis minyak
h2:ketinggian minyak
ps: p dlm rumus dibaca ro