Religi atau agama dapat menjadi tanda untuk menentukan identitas etnik. Setujukah anda dengan pernyataan tersebut ? beri alasan atas jawaban anda !
ahmadfaisal
Setuju...contohnya sebagian besar wilayah indonesia bagian barat dengan mayoritas muslim mempunyai tradisi adat daerah yang beralatar belakang agama mereka yaitu islam...begitu juga dengan wilayah indonesia bagian timur dengan mayoritas non muslim mempunya tradisi adat daerah yng berlatar belakang agama mereka seperti kristen ataupun hindu. karena menurut saya agama yang seharusnya dibudayakan,bukan budaya yang diagamakan.
3 votes Thanks 9
Kartikadwih
Tidak setuju, karena agama merupakan pedoman hidup seseorang, bukan wahana untuk menentukan identitas etnik seseorang
karena menurut saya agama yang seharusnya dibudayakan,bukan budaya yang diagamakan.