Reaksi yang terjadi pada reaksi antara yang berlangsung sebelum asam piruvat memasuki siklus krebs adalah A. penambahan gugus karboksil B. penambahan koenzim A (KoA) C. pelepasan koenzim A (KoA) D. penambahan asetil koenzim A ( asetil A) E. pelepasan asetil koenzim A (asetil KoA)
krisdin
D. Asetil Ko.A yg trbntuk kemudian Memasuki siklus krebs
Asetil Ko.A yg trbntuk kemudian Memasuki siklus krebs
Pada reaksi antara terjadi penambahan koenzim A (KoA) sehingga membentuk senyawa asetil KoA untuk masuk ke siklus Krebs.