Reaksi berikut ini yang tidak menghasilkan gas hidrogen adalah.. A. Al + HCL B. Fe + H2SO4encer -> C. Sn + HCl -> D. Cu + H2SO4encer -> E. Mg + HCl ->
fatihahalhusna
Ingat Deret Volta (sebaiknya dihafalkan: disini saya lampirkan ya) Zat yang disebelah kiri dapat mereduksi sebelah kanan Al + HCl ini dapat bereaksi karena Al disebelah kiri H akan tetapi Cu + H2SO4 (encer) ini tidak dapat bereaksi karena Cu terletak disebelah kanan H
Zat yang disebelah kiri dapat mereduksi sebelah kanan
Al + HCl ini dapat bereaksi karena Al disebelah kiri H
akan tetapi
Cu + H2SO4 (encer) ini tidak dapat bereaksi karena Cu terletak disebelah kanan H
Jawab: D