Ratna menabung uang di bank sebesar Rp 2.400.000,00. suku bunga yang di berikan oleh bank sebesar 10% per tahun, maka jumlah uang ratna setelah 10 bulan adalah? a. Rp. 2.500.000,00 b. Rp. 2.550.000,00 c. Rp. 2.600.000,00 d. Rp. 2.650.000,00
Tolong jawab sama cara nya dan diketahui dan ditanya TERIMA KASIH.
FViolenL97
2.400.000 x 10% = 240.000 ( bunga 1 tahun) 240.000 : 12 bulan = 20.000/bulan 10bulan x 20.000 = 200.000 Uang ratna setelah 10 bulan adalah 2.400.000+200.000= 2.600.000 (c)
240.000 : 12 bulan = 20.000/bulan
10bulan x 20.000 = 200.000
Uang ratna setelah 10 bulan adalah 2.400.000+200.000= 2.600.000 (c)
Semoga membantu ^^