rata - rata nilai Ali dalam empat kali ulangan harian yang dilakukan nya adalah 5,8. Ali diberikan satu kali lagi kesempatan untuk melakukan ulangan agar ia memperoleh nilai rata - rata kelulusan 6,0. Maka pada ulangan terakhir tersebut Ali minimal harus mendapat nilai...
➪Rata rata
rumus: Jumlah data÷banyak data
6,0 = ( 4 x 5,8 + n ) / ( 4+1 )
6,0 = ( 23,2 + n ) / 5
30 = 23,2 + n
n = 30 - 23,2
= 6,8
maka Ali harus mendapat nilai 6,8
=================================
Semoga membantu~