1. AFTA adalah perjanjian perdagangan bebas antara negara-negara ASEAN.
2. Tujuan AFTA
Untuk meningkatan daya saing ekonomi yang dimiliki negara-negara ASEAN sebagai basis produksi pasar dunia.
Untuk menarik para investor asing dan meningkatkan perdagangan di antara negara-negara ASEAN.
Serta mnghapuskan segala biaya masuk atau impor barang untuk negara Indonesia, Brunei Darussalam, Thailand, Singapura, Philipina, Laos, Myanmar, Kamboja, dan Vietnam
3. Manfaat AFTA
Kerjasama antar negara ASEAN semakin terbuka
Menambah devisa negara
Terciptanya leluang pasar
Biaya produksi semakin rendah
Beragamnya jenis produk
Memberi manfaat bagi pengusaha kecil untuk mengembangkan bisnis mereka luar negeri
Penjelasan:
Pengertian AFTA:
ASEAN Free Trade Area adalah perjanjian perdagangan bebas antara negara-negara ASEAN. Organisasi AFTA didirikan pada tahun 1992 di Singapura.
Tujuan AFTA:
Untuk meningkatan daya saing ekonomi yang dimiliki negara-negara ASEAN sebagai basis produksi pasar dunia.
Untuk menarik para investor asing dan meningkatkan perdagangan di antara negara-negara ASEAN.
Serta penghapusan bea masuk untuk barang impor bagi Indonesia, Malaysia, Philipina, Laos, Myanmar, Singapura, Thailand, Cambodia, Brunai Darussalam dan Vietnam.
Manfaat AFTA:
Kerjasama antar negara ASEAN semakin terbuka
Menambah devisa negara
Terciptanya peluang pasar
Biaya produksi semakin rendah
Beragamnya jenis produk
Memberi manfaat bagi pengusaha kecil untuk mengembangkan bisnis mereka ke luar negeri.
Jawaban:
1. AFTA adalah perjanjian perdagangan bebas antara negara-negara ASEAN.
2. Tujuan AFTA
3. Manfaat AFTA
Penjelasan:
Pengertian AFTA:
ASEAN Free Trade Area adalah perjanjian perdagangan bebas antara negara-negara ASEAN. Organisasi AFTA didirikan pada tahun 1992 di Singapura.
Tujuan AFTA:
Manfaat AFTA: