Gadai dalam bahasa Arab adalah Ar Rahn. Gadai secara etimologis berarti subut (tetap) dan Dawam (terus menerus). Adapun definisi gadai adalah menjaga harta benda sebagai jaminan hutang agar hutang itu dilunasi atau dibayarkan harganya jika tidak dapat mengembalikannya atau jika dia berhalangan untuk melunasinya. Singkatnya Gadai adalah menyerahkan barang (barang ini sebagai jaminan) untuk mendapat hutang dan melunasinya jika sudah berakhir masa hutangnya.
-Zero-
Kelas:9.
Bab:Hutang piutang, gadai, dan hiwalah.
Kata kunci:Pengertian gadai.
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
>>Jawaban:
Gadai dalam bahasa Arab adalah Ar Rahn. Gadai secara etimologis berarti subut (tetap) dan Dawam (terus menerus). Adapun definisi gadai adalah menjaga harta benda sebagai jaminan hutang agar hutang itu dilunasi atau dibayarkan harganya jika tidak dapat mengembalikannya atau jika dia berhalangan untuk melunasinya. Singkatnya Gadai adalah menyerahkan barang (barang ini sebagai jaminan) untuk mendapat hutang dan melunasinya jika sudah berakhir masa hutangnya.
-Zero-
>>Detail Jawaban:
Kelas:9.
Bab:Hutang piutang, gadai, dan hiwalah.
Kata kunci:Pengertian gadai.