~QUIZ~ . Soal: Agnes ingin menyanyikan lagu, jika stok lagu terdiri dari 5 lagu pop, 4 lagu rock, dan 2 lagu dangdut, maka banyak cara yang dapat Agnes pilih adalah . . . cara.
A. 2 B. 4 C. 5 D. 9 E. 11 . Syarat untuk menjawab soal : ● Dilarang jawaban berupa komentar spam atau asal²an. ● Dilarang copas jawaban dari google. ● Jawabannya harus disertai dengan penjelasan yang masuk akal. ● Gunakanlah kata-kata jawabanmu sendiri yang baik dan benar.
Jawaban:
[tex]E.11\\[/tex]
Pembahasan:
Kaidah Pencacahan
Pengerjaan Soal:
Pada Soal tersebut ada 3 Genre lagu yaitu 5 Lagu Pop,4 Lagu Rock dan 2 Lagu Dangdut.Dan ga mungkin Agnes nyayi 2 atau lagu sekaligus.
misal,
[tex]K_1=5[/tex]
[tex]K_2=4[/tex]
[tex]K_3=2\\\\[/tex]
Maka banyak cara Agnes untuk memilih lagu adalah
[tex]K_1+K_2+K_3=5+4+2=11[/tex]
Kesimpulan:
Jadi ada 11 Cara Agnes untuk memilih lagu yang akan dinyanyikan
Detail Jawaban:
Mapel:Matematika
Kelas:11
Materi:Bab 9.Kombinatorik
Kode Soal:2
Kode Kategorisasi:11.2.9