Pancasila ditetapkan sebagai dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) oleh . . . . pada tanggal . . . . A. PPKI, 18 Agustus 1945 B. PPKI, 1 Juni 1945 C. BPUPKI, 18 Agustus 1946 D. BPUPKI, 17 Agustus 1945
*Jawaban wajib di sertai penjelasan dan tidak copas
PPKI(Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia) atau Dokuritsu Junbi Inkai adalah sebuah lembaga yang dibentuk oleh Jepang pada 7 Agustus 1945 yang bertujuan melanjutkan tugas BPUPKI (Badan Penyelidikan Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia) atau Dokuritsu Junbi Cosakai.
Pada 8 Agustus 1945, Tiga tokoh pendiri Indonesia, yaitu Ir. Soekarno, Moh. Hatta, dan K.R.T Radjiman Wedyodiningrat berangkat menemui Jendral Besar Terauchi, Saiko Sikikan di Saigon dalam rangka memenuhi keperluan pembentukan PPKI. Dalam pertemuan tersebut Ir. Soekarno diangkat sebagai ketua PPKI dan Moh. Hatta diangkat sebagai Wakil Ketua PPKI. PPKI beranggotakan sebanyak 21 orang (termasuk ketua dan wakil ketua). Namun, pada tanggal 14 Agustus 1945 di tanah air, PPKI ditambah 6 anggota atas kehendak bangsa Indonesia. Perbahan keanggotaan PPKI memiliki nilai strategis karena PPKI murni dibentuk bangsa Indonesia untuk mempersiapkan kelahiran Negara Kesatuan Republik Indonesia dan kesan bahwa PPKI bentukan Jepang hilang.
• Proklamasi kemerdekaan dan penetapan Pancasila sebagai dasar negara
Pada 14 Agustus 1945, Jepang akhirnya menyerah tanpa syarat pada Sekutu dan menyebabkan terjadinya vacuum of power atau kekosongan kekuasaan pada daerah jajahan Jepang termasuk Indonesia. Berita ini disiarkan melalui radio BBC (British Broadcasting Corporation) dan didengar oleh seorang pemuda Indonesia bernama Sutan Syahrir. Ini menyebabkan para pejuang dan pemuda mendesak Ir. Soekarno dan Moh. Hatta agar secepatnya memproklamasikan kemerdekaan Indonesia tanpa melalui rapat PPKI.
Golongan pemuda berpendapat bahwa PPKI merupakan buatan Jepang, sehingga mereka mengira bahwa Kemerdekaan Indonesia dilakukan oleh PPKI berarti kemerdekaan Indonesia merupakan bantuan/buatan dari Jepang. Namun golongan tua berbeda pendapat, golongan tua tidak setuju apabila Proklamasi Kemerdekaan dilakukan tanpa dirundingkan melalui PPKI. Jika tidak, proses proklamasi tidak berjalan secara matang. Disinilah terjadinya perbedaan pendapat antara golongan tua dengan golongan muda. Pada 15 Agustus 1945, Golongan yang diketuai oleh Chaerul Saleh mengadakan rapat. Dalam rapat, disepakati bahwa kemerdekaan Indonesia adalah keputusan bangsa Indonesia bukan Jepang.
Pada tanggal 16 Agustus 1945 dini hari para pemuda membawa Ir.Soekarno beserta keluarga dan Moh. Hatta ke Rengasdengklok dengan tujuan untuk menjauhkan mereka dari pengaruh Jepang. Peristiwa ini kita kenal sebagai peristiwa Rengasdengklok. Peristiwa ini berakhir setelah Achmad Soebardjo menjemput ke rengasdengklok dan menjaminkan proklamasi kemerdekaan akan terlaksana pada 17 Agustus 1945 paling lambat pukul 12.00 WIB. Ir. Soekarno beserta keluarga dan Moh. Hatta akhirnya dibebaskan.
Akhirnya, pada tanggal 17 Agustus 1945 bangsa Indonesia berhasil memproklamasikan kemerdekaannya. Keesokan harinya, tanggal 18 Agustus 1945 PPKI melaksanakan sidang. Berikut tiga keputusan yang dihasilkan dari sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945.
1. Menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
Nextarsss
3. Membentuk sebuah Komite Nasional Indonesia Pusat, untuk membantu Presiden. Salah satu keputusan sidang PPKI adalah mengesahkan undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945. penetapan dasar UUD 1945 yang terdiri atas: • Pembukaan UUD 1945 yang terdiri atas empat alinea, khusus pada alinea IV tercantum Pancasila sebagai dasar negara.
Nextarsss
• Batang Tubuh UUD Negara RI Tahun 1945 terdiri atas 16 bab, 37 pasal, dan 4 pasal Aturan peralihan serta dua ayat Aturan Tambahan (sebelum proses amandemen). • Penjelasan UUD Negara RI Tahun 1945
Pancasila ditetapkan sebagai dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) oleh PPKI pada tanggal 18Agustus1945
PENDAHULUAN
Hey teman - teman Brainly! pada kesempatan kali ini, saya akan membahas mengenai pembentukan pancasila oleh PPKI hingga pengesahannya menjadi dasar negara, simak dibawah ini ya...
a) Pancasila
Pancasila merupakan dasar negara dan juga ideologi Bangsa Indonesia. Pancasila berasal dari 2 kata, yaitu " PANCA " yang bermakna LIMA, sedangkan " SILA " yang bermakna KEUTAMAAN. Pancasila memilili makna 5SILAUTAMA yang harus ada dalam setiap kehidupan Bangsa Indonesia.
b) PPKI
PPKI merupakan singkatan dari Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia. PPKI dicetuskan oleh 3 tokoh utama, yaitu : Ir.Soekarno, Moh.Hatta, Dr.Radjiman Widyoningrat atas persetujuan Jenderal Terauchi saat pertemuan di Dalat, Vietnam. PPKI dibuat pada tanggal 7 Agustus 1945.
c) Tujuan PPKI
menyelesaikan dengan segera tugas - tugas dari BPUPKI yang belum terselesaikan
menyegerakan rencana untuk segera memerdekan Indonesia
membahas hal - hal vital mengenai Bangsa Indonesia kedepannya, mulai dari dasar negara hingga lembaga - lembaga yang terkandung didalamnya
d) Hasil sidang PPKI
Sidangpertama,18Agustus1945
mengesahkan UUD 1945
melantik Ir.Soekarno sebagai presiden Indonesia dan Mohammad Hatta sebagai wakil presiden
menciptakan organisasi KN (Komite Nasional) sebagai pembantu tugas presiden dlm urusan kenegaraan
pengesahan Pancasila sebagai dasar negara NKRI
Sidangkedua,19Agustus1945
mengembangkan wilayah provinsi Indonesia menjadi 8 wilayah provinsi dan masing - masing provinsi dipimpin oleh gubernur
menciptakan organisasi Komite Nasional pembantu setiap daerah dan provinsi
mengesahkan 12 departemen pemerintahan, dimana 1 departemen diketuai oleh 1 menteri
menciptakan 4 menteri agama, yakni : menteri agama Islam, menteri agama Nasrani, menteri agama Hindu, dan menteri agama Buddha
Sidangterakhir,20Agustus1945
Sidang ketiga atau sidang terakhir PPKI berisikan mengenai
penciptaan serta pengesahan Badan Komite Nasional
penciptaan partai persatuan bangsa, PNI (Partai Nasional Indonesia)
penciptaan organisasi BKR (Badan Keamanan Rakyat) yang berfungsi melindungi rakyat ketika terjadi malapetaka/musibah
Pancasila ditetapkan oleh PPKI di sidang pertamanya yang berlangsung pada 18 Agustus 1945/1 hari setelah kemerdekaan Indonesia. Pancasila yang ditetapkan saat itu merupakan Pancasila pacsa revisi dari hasil Piagam Jakarta dengan mengubah sila pertama menjadi sila yang bermakna toleransi dan universal.
Perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara
Jawaban:
A. PPKI, 18 Agustus 1945
Penjelasan:
• Pembentukan PPKI
PPKI(Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia) atau Dokuritsu Junbi Inkai adalah sebuah lembaga yang dibentuk oleh Jepang pada 7 Agustus 1945 yang bertujuan melanjutkan tugas BPUPKI (Badan Penyelidikan Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia) atau Dokuritsu Junbi Cosakai.
Pada 8 Agustus 1945, Tiga tokoh pendiri Indonesia, yaitu Ir. Soekarno, Moh. Hatta, dan K.R.T Radjiman Wedyodiningrat berangkat menemui Jendral Besar Terauchi, Saiko Sikikan di Saigon dalam rangka memenuhi keperluan pembentukan PPKI. Dalam pertemuan tersebut Ir. Soekarno diangkat sebagai ketua PPKI dan Moh. Hatta diangkat sebagai Wakil Ketua PPKI. PPKI beranggotakan sebanyak 21 orang (termasuk ketua dan wakil ketua). Namun, pada tanggal 14 Agustus 1945 di tanah air, PPKI ditambah 6 anggota atas kehendak bangsa Indonesia. Perbahan keanggotaan PPKI memiliki nilai strategis karena PPKI murni dibentuk bangsa Indonesia untuk mempersiapkan kelahiran Negara Kesatuan Republik Indonesia dan kesan bahwa PPKI bentukan Jepang hilang.
• Proklamasi kemerdekaan dan penetapan Pancasila sebagai dasar negara
Pada 14 Agustus 1945, Jepang akhirnya menyerah tanpa syarat pada Sekutu dan menyebabkan terjadinya vacuum of power atau kekosongan kekuasaan pada daerah jajahan Jepang termasuk Indonesia. Berita ini disiarkan melalui radio BBC (British Broadcasting Corporation) dan didengar oleh seorang pemuda Indonesia bernama Sutan Syahrir. Ini menyebabkan para pejuang dan pemuda mendesak Ir. Soekarno dan Moh. Hatta agar secepatnya memproklamasikan kemerdekaan Indonesia tanpa melalui rapat PPKI.
Golongan pemuda berpendapat bahwa PPKI merupakan buatan Jepang, sehingga mereka mengira bahwa Kemerdekaan Indonesia dilakukan oleh PPKI berarti kemerdekaan Indonesia merupakan bantuan/buatan dari Jepang. Namun golongan tua berbeda pendapat, golongan tua tidak setuju apabila Proklamasi Kemerdekaan dilakukan tanpa dirundingkan melalui PPKI. Jika tidak, proses proklamasi tidak berjalan secara matang. Disinilah terjadinya perbedaan pendapat antara golongan tua dengan golongan muda. Pada 15 Agustus 1945, Golongan yang diketuai oleh Chaerul Saleh mengadakan rapat. Dalam rapat, disepakati bahwa kemerdekaan Indonesia adalah keputusan bangsa Indonesia bukan Jepang.
Pada tanggal 16 Agustus 1945 dini hari para pemuda membawa Ir.Soekarno beserta keluarga dan Moh. Hatta ke Rengasdengklok dengan tujuan untuk menjauhkan mereka dari pengaruh Jepang. Peristiwa ini kita kenal sebagai peristiwa Rengasdengklok. Peristiwa ini berakhir setelah Achmad Soebardjo menjemput ke rengasdengklok dan menjaminkan proklamasi kemerdekaan akan terlaksana pada 17 Agustus 1945 paling lambat pukul 12.00 WIB. Ir. Soekarno beserta keluarga dan Moh. Hatta akhirnya dibebaskan.
Akhirnya, pada tanggal 17 Agustus 1945 bangsa Indonesia berhasil memproklamasikan kemerdekaannya. Keesokan harinya, tanggal 18 Agustus 1945 PPKI melaksanakan sidang. Berikut tiga keputusan yang dihasilkan dari sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945.
1. Menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
2. Memilih presiden dan wakil presiden
Salah satu keputusan sidang PPKI adalah mengesahkan undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945. penetapan dasar UUD 1945 yang terdiri atas:
• Pembukaan UUD 1945 yang terdiri atas empat alinea, khusus pada alinea IV tercantum Pancasila sebagai dasar negara.
• Penjelasan UUD Negara RI Tahun 1945
Pancasila ditetapkan sebagai dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) oleh PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945
PENDAHULUAN
Hey teman - teman Brainly! pada kesempatan kali ini, saya akan membahas mengenai pembentukan pancasila oleh PPKI hingga pengesahannya menjadi dasar negara, simak dibawah ini ya...
a) Pancasila
Pancasila merupakan dasar negara dan juga ideologi Bangsa Indonesia. Pancasila berasal dari 2 kata, yaitu " PANCA " yang bermakna LIMA, sedangkan " SILA " yang bermakna KEUTAMAAN. Pancasila memilili makna 5 SILA UTAMA yang harus ada dalam setiap kehidupan Bangsa Indonesia.
b) PPKI
PPKI merupakan singkatan dari Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia. PPKI dicetuskan oleh 3 tokoh utama, yaitu : Ir.Soekarno, Moh.Hatta, Dr.Radjiman Widyoningrat atas persetujuan Jenderal Terauchi saat pertemuan di Dalat, Vietnam. PPKI dibuat pada tanggal 7 Agustus 1945.
c) Tujuan PPKI
d) Hasil sidang PPKI
Sidang pertama, 18 Agustus 1945
Sidang kedua, 19 Agustus 1945
Sidang terakhir, 20 Agustus 1945
Sidang ketiga atau sidang terakhir PPKI berisikan mengenai
--------------------------------------------------------------
PEMBAHASAN
Pancasila ditetapkan oleh PPKI di sidang pertamanya yang berlangsung pada 18 Agustus 1945/1 hari setelah kemerdekaan Indonesia. Pancasila yang ditetapkan saat itu merupakan Pancasila pacsa revisi dari hasil Piagam Jakarta dengan mengubah sila pertama menjadi sila yang bermakna toleransi dan universal.
--------------------------------------------------------------
PELAJARI LEBIH LANJUT
--------------------------------------------------------------
DETAIL JAWABAN