December 2018 2 6 Report
Quiz Biologi

Ketentuan :

- Jangan copas
- Jangan spam
- Bertanya silahkan di kolom komentar

Level : Medium

Pertanyaan:

Seorang peneliti memasukkan tikus ke kotak besar, tikus mencoba menyentuk benda-benda dalam kotak, secara tak sengaja tikus menyentuh pengungkit kotak kecil sehingga kotak kecil terbuka dan makanan jatuh didekat tikus. Keluarnya makanan merangsang tikus mengulang perbuatannya menyentuh pengungkit. Tingkah laku tikus tersebut merupakan...

A. Habituasi
B. Insight learning
C. Trial and Error
D. Taksis
E. Latent Learning

Jelaskan jawabanmu.
More Questions From This User See All

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.