Pertama: Kami poetra dan poetri Indonesia, mengakoe bertoempah darah jang satoe, tanah Indonesia.
Kedoea: Kami poetra dan poetri Indonesia mengakoe berbangsa jang satoe, bangsa Indonesia.
Ketiga: Kami poetra dan poetri Indonesia mendjoendjoeng bahasa persatoean, bahasa Indonesia.
Penjelasan:
Nama Sumpah Pemuda sendiri dikemukakan setelah Kongres Pemuda Kedua selesai. Awal dikemukakannya hasil rapat Kongres Pemuda kedua diucapkan oleh semua para pemuda yang hadir, rumusan itu diucapkan sebagai Sumpah Setia.
5 votes Thanks 8
Colourfulway
Terima kasih atas djawabannja, membantoe
Jawaban:
Pertama: Kami poetra dan poetri Indonesia, mengakoe bertoempah darah jang satoe, tanah Indonesia.
Kedoea: Kami poetra dan poetri Indonesia mengakoe berbangsa jang satoe, bangsa Indonesia.
Ketiga: Kami poetra dan poetri Indonesia mendjoendjoeng bahasa persatoean, bahasa Indonesia.
Penjelasan:
Nama Sumpah Pemuda sendiri dikemukakan setelah Kongres Pemuda Kedua selesai. Awal dikemukakannya hasil rapat Kongres Pemuda kedua diucapkan oleh semua para pemuda yang hadir, rumusan itu diucapkan sebagai Sumpah Setia.