September 2018 1 18 Report
puisi
Kebangganku Orang Tuaku
karya: Syarief LB

Kau tunjukkan aku indahnya dunia,
Kau lepaskan aku dengan takdirku sendiri,
Kau membimbingku mengenal bumi,
Kau ajarkan aku bersuara,
Kau berikan aku kebebasan memilih duniaku
Dan kau selalu perhatikan dan menjagaku...
Kecilku, kau belai aku dengan lembut kasihmu,
Selalu, kau ajarkan aku bedakan air dengan api,
Tak pernah lupa, kau ingatkan aku pada penciptaku,
Kasih sayang, kau berikan sejak aku baru menangis hingga sekarang..
Ayah, ibu...
Di mana aku lelah,
aku mencari pundakmu,
lepaskan semua gelisahku..
ayah, ibu...
di mana aku gelap, kau terangi gelapku,
di mana aku takut, kau hapus ketakutanku..
terima kasihku untukmu ayah dan ibuku...

ada yang tau gx ..
tolong isiin ya ..
tema :
irama dan rimaa :
asonasi :
aliteransi :
disonasi :
citraan :
diksi atau pilihan kata :
bait dan baris :
riwayat pengarang :
kehidupan masyarakat :
agam :
tolong bantuiin saya dnk

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.