Kondensasi atau pengembunan itu mengubah wujud gas jadi cair, nah kalau Anda lihat pada air mendidih yang ditutup tutupan kuali itu, pasti nanti uapnya berubah jadi air di rongga penutupnya, hal inii karena uapnya melepas energi panas.
Semangat belajarnya. Silahkan bertanya di comment section jika ada yang ingin ditanyakan.
Penjelasan:
Melepas energi panas.
Kondensasi atau pengembunan itu mengubah wujud gas jadi cair, nah kalau Anda lihat pada air mendidih yang ditutup tutupan kuali itu, pasti nanti uapnya berubah jadi air di rongga penutupnya, hal inii karena uapnya melepas energi panas.
Semangat belajarnya. Silahkan bertanya di comment section jika ada yang ingin ditanyakan.