jelaskan semua pilihan A,B,C,D dan E dan tentukan mana pilihan yang paling tepat 1. Dampak negatif radiasi kebocoran reaktor nuklir antara lain berupa penurunan kemampuan reproduksi hewan akibat mutasi DNA. fenomena pada objek biologi tersebut dikaji melalui cabang ilmu dan tingkat organisasi... a. genetika-molekul b. fisiologi-populasi c. biokimia-atom d. ekologi-ekosistem e. sitologi-sel 2. bakteri lactobacilus casei dapat dimanfaatkan dalam kehidupan manusia untuk... a. pembuatan yoghurt b. penambah kesuburan tanah c. penghasil antibiotik d. pembuatan aroma keju dan mentega e. penghasil insulin 3. upaya pelestarian sumber daya alam secara in-situ dilakukan dengan cara... a. pengembangbiakan di habitat aslinya b. pengembangbiakan dikebun koleksi c. pengembangbiakan dikebun binatang d. pembuatan kebun plasma nutfah e. penangkaran dikebun binatang4. berikut ini beberapa tumbuhan dalam satu kelas yang sama 1. jagung 2. Tebu 3. Padi 4. Nanas 5. Gandum 6. Kelapa Dasar pengelompokan tumbuhan tersebut adalah... a. kotiledon berkeping satu b. berakar tunggang c. berkambium d. daun menyirip e. pembuahan tunggal 5. seorang siswa menemukan tanaman dengan ciri-ciri sebagai berikut. 1. biji berkeping satu 2. biji berkeping dua 3. akar berupa rizoid 4. bertulang daun sejajar 5. batang berkambium dari ciri-ciri diatas, manakah yang menunjukkan tanaman dikotil ? a. 1 dan 3 b. 1 dan 5 c. 2 dan 4 d. 2 dan 5 e. 3 dan 4 6. perhatikan siklus hidup cacing hati : telur ->mirasidium->sporokista-> redia-> serkaria -> meta sekaria -> cacing dewasa perubahan yang terjadi dari fase sporokista menjadi redia adalah a. paedogenesis b. konjugasi c. fragmentasi d. mitosis e. partenogenesis 7. tanpa disadari pemberian pestisida untuk menanggulangi hama serangga secara berlebihan diareal pertanian dapat menimbulkan gangguan ekosistem, karena dapat mengakibatkan... a. terputusnya rantai makanan b. populasi gulma menurun c. peledakan populasi bakteri d. lahan menjadi tidak subur e. peningkatan pH tanah jawab dengan benar ya
Answer

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.