varlord Komodo, Cecak dan Kadal memiliki persamaan yakni sama sama hewan yang tergolong sebagai REPTIL. Meski sama sama reptil, namun Komodo, Cecak dan Kadal memiliki perbedaan yang signifikan.
Adapun perbedaan yang dimaksud adalah sebagai berikut:
● Cecak adalah anggota dari famili Gekkonidae. Komodo adalah anggota dari famili Varanidae. Kadal adalah anggota dari famili Scincidae. ● Komodo digolongkan sebagai hewan bertubuh besar sementara Kadal dan Cecak adalah hewan bertubuh kecil. ● Komodo adalah karnivora sementara Cecak dan Kadal adalah Omnivora. ● Lidah Komodo panjang dan bercabang. Lidah Cecak dan Kadal panjang dan lengket tapi tidak bercabang. ● Komodo adalah hewan endemik sementara Cecak dan Kadal bukan hewan endmik. ● Ekor pada Cecak dan Kadal apabila putus bisa tumbuh kembali sementara pada Komodo tidak demikian. ● Kulit pembungkus tubuh Komodo sangat keras. Sementara pada Kadal, tubuhnya diselimuti kulit bersisik yang Nampak selalu berair. Sementara kulit pada Cecak tergolong tipis dan pucat.
Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan lebih lanjut pada tautan berikut:
Komodo, Cecak dan Kadal memiliki persamaan yakni sama sama hewan yang tergolong sebagai REPTIL. Meski sama sama reptil, namun Komodo, Cecak dan Kadal memiliki perbedaan yang signifikan.
Adapun perbedaan yang dimaksud adalah sebagai berikut:
● Cecak adalah anggota dari famili Gekkonidae. Komodo adalah anggota dari famili Varanidae. Kadal adalah anggota dari famili Scincidae.
● Komodo digolongkan sebagai hewan bertubuh besar sementara Kadal dan Cecak adalah hewan bertubuh kecil.
● Komodo adalah karnivora sementara Cecak dan Kadal adalah Omnivora.
● Lidah Komodo panjang dan bercabang. Lidah Cecak dan Kadal panjang dan lengket tapi tidak bercabang.
● Komodo adalah hewan endemik sementara Cecak dan Kadal bukan hewan endmik.
● Ekor pada Cecak dan Kadal apabila putus bisa tumbuh kembali sementara pada Komodo tidak demikian.
● Kulit pembungkus tubuh Komodo sangat keras. Sementara pada Kadal, tubuhnya diselimuti kulit bersisik yang Nampak selalu berair. Sementara kulit pada Cecak tergolong tipis dan pucat.
Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan lebih lanjut pada tautan berikut:
Tempat Tingga Komodo, Kadal, Cicak brainly.co.id/tugas/3320566
Persamaan Komodo, Kadal Dan Cicak brainly.co.id/tugas/3138180
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Kode Soal : 6.4.1
Kelas : VI (6 SD)
Pelajaran : IPA
Kategori : Ciri Ciri Makhluk Hidup
Kata Kunci : Persamaan, Perbedaan, Cecak, Kadal, Komodo