Pernyataan yang tidak sesuai dengan teori sel adalah? A. Sel merupakan unit struktural organisme B. sel merupakan unit fungsional makhluk hidup C. sel merupakan unit reproduksi organisme D. setiap sel memiliki membran inti E. setiap sel berasal dari sel juga
Pernyataan yang tidak sesuai dengan teori sel adalah?
A. Sel merupakan unit struktural organisme (Pernyataan ini benar karena Sel merupaka unit struktural dan fungsional makhluk hidup => Unit struktural disini adalah unit penyusun tubuh suatu organisme dan fungsional karena setiap sel mempunyai peranan masing-masing pada bagian-bagiannya)
B. sel merupakan unit fungsional makhluk hidup (Pernyataan ini benar karena Sel merupaka unit struktural dan fungsional makhluk hidup => Unit struktural disini adalah unit penyusun tubuh suatu organisme dan fungsional karena setiap sel mempunyai peranan masing-masing pada bagian-bagiannya)
C. sel merupakan unit reproduksi organisme (Pernyataan ini benar karena dalam sel ini ada hal sangat berkaitan dengan keturunan (hereditas) yakni DNA/RNA yang terkandung pada inti sel atau nukleus. Dan sel juga dapat melakukan reproduksi)
D. setiap sel memiliki membran inti (Pernyataan yang salah karena sel sendiri dibagi menjadi dua :
Eukariotik sel => Yang memiliki membran inti dan nukelus. (ex : tumbuhan dan hewan)
Prokariotik sel => Yang tidak memiliki membran inti dan nukleus. (ex : bakteri, cyanobacteria)
Jadi, dapat disimpulkan bahwa tidak semua sel memliki membran inti.
E. setiap sel berasal dari sel juga (Penyataan yang sering kita kenal dengan omnis celulla e celulla dimana pernyataan ini dikemukakan oleh Rudolf Virchow)
Sel
Sejarah Penemuan dan Teori Sel
Pernyataan yang tidak sesuai dengan teori sel adalah?
A. Sel merupakan unit struktural organisme (Pernyataan ini benar karena Sel merupaka unit struktural dan fungsional makhluk hidup => Unit struktural disini adalah unit penyusun tubuh suatu organisme dan fungsional karena setiap sel mempunyai peranan masing-masing pada bagian-bagiannya)
B. sel merupakan unit fungsional makhluk hidup (Pernyataan ini benar karena Sel merupaka unit struktural dan fungsional makhluk hidup => Unit struktural disini adalah unit penyusun tubuh suatu organisme dan fungsional karena setiap sel mempunyai peranan masing-masing pada bagian-bagiannya)
C. sel merupakan unit reproduksi organisme (Pernyataan ini benar karena dalam sel ini ada hal sangat berkaitan dengan keturunan (hereditas) yakni DNA/RNA yang terkandung pada inti sel atau nukleus. Dan sel juga dapat melakukan reproduksi)
D. setiap sel memiliki membran inti (Pernyataan yang salah karena sel sendiri dibagi menjadi dua :
Jadi, dapat disimpulkan bahwa tidak semua sel memliki membran inti.
E. setiap sel berasal dari sel juga (Penyataan yang sering kita kenal dengan omnis celulla e celulla dimana pernyataan ini dikemukakan oleh Rudolf Virchow)
Kelas : XI
[Kurikulum 2013 Revisi]
Mata Pelajaran : Biologi
Kategori : Bab 1 - Sel