August 2018 2 22 Report
Perhatikanlah puisi dibawah ini :

judul : tujuh luka di hari ulang tahunku

sehari sebelum ulang tahunku
aku terjatuh di selokan besar
ada tujuh luka membekas , berdarah
aku mencoba tertawa , malah meringis

sehari sebelum hari ulang tahunku
negeriku masih juga begitu
lebih dari tujuh luka membekas
kemiskinan , kejahatan ,
korupsi di mana - mana
pengangguran , pengungsi
jadi pemandangan
yang meletihkan mata
menyakitkan hati

tapi ada yang seperti lucu
di negeriku
orang yang ketahuan berbuat jahat
tidak selalu di hukum
namun orang baik bisa di penjara

pada ulang tahunku yang kedelapan
aku berdiri disini dengan tujuh luka
sambil membayangkan indonesia raya
dan selokan besar itu

tiba - tiba aku ingin menangis

pertanyaan :
1.reflesikan puisi di atas !
2. pengindraan apa saja yang terdapat dalam puisi di atas !
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.