October 2020 1 57 Report
Perhatikan gejala biologi yang diamati oleh siswa sebagai berikut:

"Ada ember yang tergeletak terbalik ditengah lapangan rumput selama beberapa hari. Setalah seorang siswa membuka ember tersebut, didapatkan bahwa rumput yang didalamnya tumbuh lebih tinggi dan berwarna hijau pucat"

Berdasarkan gejala tersebut:

a. Buatlah rumusan masalah dari wacana diatas (minimal 3)
b. Berdasarkan rumusan masalah yang sudah diidentifikasi, tentukan satu rumusan masalah yang menurut anda paling menarik. Selanjutnya, rumuskan suatu hipotesis
c. Berdasarkan rumusan masalah dan hipotesis yang sudah dirumuskan. Buatlah hubungan sebab akibat
d. Berdasarkan hubungan sebab akibat yang sudah diindentifikasi rumuskan variabel bebas dan variabel terikat

Tolong bantu jwb kakak

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.