Pernyataan yang benar terkait proses pernapasan yang ditunjukkan oleh gambar di atas adalah A. diafragma mendatar B. tulang rusuk turun C. rongga dada mengempis D. diafragma melengkung ke a
Penjelasan: Gambar diatas merupakan gambar proses insiprasi pernapasan perut. Fase inspirasi pernapasan perut, yaitu otot diafragma berkontraksi, diafragma mendatar dan mengakibatkan volume rongga dada membesar. Kemudian, tekanan udara mengecil, diikuti dengan paru-paru yang mengembang sehingga tekanan udaranya lebih kecil dari tekanan udara luar dan udara masuk ke paru paru.
Jadi, jawaban yang tepat adalah A. Diafragma mendatar
A. Diafragma mendatar
Penjelasan:
Gambar diatas merupakan gambar proses insiprasi pernapasan perut. Fase inspirasi pernapasan perut, yaitu otot diafragma berkontraksi, diafragma mendatar dan mengakibatkan volume rongga dada membesar. Kemudian, tekanan udara mengecil, diikuti dengan paru-paru yang mengembang sehingga tekanan udaranya lebih kecil dari tekanan udara luar dan udara masuk ke paru paru.
Jadi, jawaban yang tepat adalah A. Diafragma mendatar
Semoga membantu :)