October 2018 2 39 Report
Perhatikan ciri-ciri suatu jaringan tumbuhan berikut!
1. Terdiri atas selapis sel yang tersusuN Sangat rapat.
2. Dapat mengalami modifikasi menjadi rambut akar, lentisel, dan stomata.
3. Melapisi di seluruh permukaan tumbuhan.
Berdasarkan ciri-ciri tersebut, jaringan yang dimaksud berfungsi untuk...
A. Melangsungkan proses fotosintesis.
B. Melindungi jaringan yang ada di bawah nya.
C. Mengangkut zat hara dan air dari akar menuju daun.
D. Mengangkut hasil fotosintesis dari daun ke seluruh bagian tumbuhan.
More Questions From This User See All

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.