Perhatikan ciri-ciri pasar berikut! 1) Jumlah penjual dan pembeli sedikit. 2) promosi melalui iklan secara terus menerus. 3) produk yang diperdagangkan heterogen. 4) hanya ada 1 produsen yang menguasai pasar. Ciri pasar oligopoli ditunjukkan oleh nomor... *
1) dan 2)
1) dan 3)
2) dan 3)
3) dan 4)
Pada awalnya Pak Ahmad bekerja sebagai karyawan pabrik konveksi. Oleh karena dorongan berwirausaha, Pak Ahmad mendirikan usaha konveksi sendiri. Sejak menjadi pengusaha, kehidupan ekonomi Pak Ahmad semakin meningkat. Dahulu Pak Ahmad menggunakan sepeda motor, kini telah mampu membeli mobil. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh faktor... *
Lingkungan tempat tinggal
Tingkat pendapatan
Kemajuan IPTEK
Status sosial
Pasar memiliki peran paling penting bagi pelaku ekonomi dalam rangka menjamin kelangsungan kegiatan ekonomi. Peran pasar bagi sumber daya manusia terdapat pada pilihan... *
1. Ciri pasar oligopoli ditunjukkan oleh nomor ...
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 3 dan 4
2. Pada awalnya Pak Ahmad bekerja sebagai karyawan pabrik konveksi. Oleh karena dorongan berwirausaha, Pak Ahmad mendirikan usaha konveksi sendiri. Sejak menjadi pengusaha, kehidupan ekonomi Pak Ahmad semakin meningkat. Dahulu Pak Ahmad menggunakan sepeda motor, kini telah mampu membeli mobil. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh faktor...
a. Lingkungan tempat tinggal
b. Tingkat pendapatan
c. Kemajuan IPTEK
d. Status sosial
3. Pasar memiliki peran paling penting bagi pelaku ekonomi dalam rangka menjamin kelangsungan kegiatan ekonomi. Peran pasar bagi sumber daya manusia terdapat pada pilihan ...
a. Melancarkan mobilitas tenaga kerja
b. Mendorong pembangunan ekonomi
c. Mengembangkan,dan memperluas usaha
d. Mengamati selera dan kebutuhan konsumen
Jawaban :
1. A. 1 dan 2
2. D. Status sosial
3. A. Melancarkan mobilitas tenaga kerja
Penjelasan :
No. 1 :
Pasar oligopoli adalah bentuk pasar dimana terdiri atas beberapa produsen dan saling mempengaruhi satu sama lain. Pasar oligopoli memiliki beberapa ciri-ciri yaitu :
1) Terdiri dari beberapa / sedikit produsen
2) Barang yang diperjualbelikan bersifat heterogen dan homogen
3) Keputusan produsen saling mempengaruhi
4) Kurva permintaan berbentuk kinked demand curve
5) Tingkat persaingan yang tinggi menyebabkan produsen perlu melakukan iklan secara terus-menerus
Berdasarkan keterangan tersebut, maka jawaban yang paling tepat adalah pernyataan nomor 1 dan 2
Pernyataan 3 tidak benar dikarenakan tidak memiliki kebenaran absolut begitupun pernyataan 4
No. 2 :
Karena yang dulunya menggunakan sepeda motor, kini usahanya meningkat dan telah mampu membeli mobil.
No. 3 :
Pasar adalah tempat bertemunya calon pembeli dan penjual untuk melakukan transaksi jual beli barang atau jasa. Ciri khas dari pasar adalah adanya kegiatan transaksi jual beli barang atau jasa.
Fungsi pasar dibagi menjadi 3 :
Pasar sebagai distribusi
Pasar berfungsi sebagai distribusi maksudnya memudahkan proses pendistribusian dari produsen ke konsumen. Contohnya jika kita ingin membeli beras, kita tinggal pergi ke pasar tanpa harus langsung ke pabrik beras.
Pasar sebagai pembentuk harga
Di pasar terdapat penjual yang menawarkan barang-barang atau jasa kepada pembeli. Pembeli yang membutuhkan barang atau jasa akan berusaha menawar harga dari penjual. Setelah terjadinya kesepakatan, maka terbentuklah harga.
Pasar sebagai sarana promosi
Pasar sebagai sarana promosi maksudnya pasar memudahkan produsen untuk mempromosikan barang atau jasa yang akan dijualnya kepada konsumen.
Peran Pasar Bagi Produsen
Adapun peranan pasar bagi produsen di antaranya sebagai tempat :
Promosi barang atau jasa
Untuk mencari bahan-bahan produksi
Menjual barang hasil produksi
Peran Pasar Bagi Konsumen
Pasar juga berperan bagi konsumen dalam kegiatan perekonomiannya. Peran pasar bagi konsumen sebagai tempat :
Konsumen untuk memenuhi kebutuhan hidupnya sehari-hari.
Konsumen untuk mendapatkan barang yang dibutuhkan
Konsumen untuk menawarkan sumber daya yang dimilikinya.
Peran Pasar Bagi Pemerintah
Pasar selain berperan bagi produsen dan konsumen, pasar juga berperan bagi pemerintah. Peran pasar bagi pemerintah sebagai :
Sumber pendapatan bagi negara/pemerintah
Penunjang bagi kelancaran pembangunan nasional, karena terdapat bahan bangunan sebagai penunjang pembangunan dan di pasar pemerintah memperoleh pendapatan yang kemudian pendapatan itu dipakai untuk pembangunan.
Sekian jawaban dari saya ya kak Hafiz, semoga bermanfaat untuk semuanya.
Pertanyaan :
Perhatikan ciri-ciri pasar berikut!
1) Jumlah penjual dan pembeli sedikit.
2) Promosi melalui iklan secara terus menerus.
3) Produk yang diperdagangkan heterogen.
4) Hanya ada 1 produsen yang menguasai pasar.
1. Ciri pasar oligopoli ditunjukkan oleh nomor ...
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 3 dan 4
2. Pada awalnya Pak Ahmad bekerja sebagai karyawan pabrik konveksi. Oleh karena dorongan berwirausaha, Pak Ahmad mendirikan usaha konveksi sendiri. Sejak menjadi pengusaha, kehidupan ekonomi Pak Ahmad semakin meningkat. Dahulu Pak Ahmad menggunakan sepeda motor, kini telah mampu membeli mobil. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh faktor...
a. Lingkungan tempat tinggal
b. Tingkat pendapatan
c. Kemajuan IPTEK
d. Status sosial
3. Pasar memiliki peran paling penting bagi pelaku ekonomi dalam rangka menjamin kelangsungan kegiatan ekonomi. Peran pasar bagi sumber daya manusia terdapat pada pilihan ...
a. Melancarkan mobilitas tenaga kerja
b. Mendorong pembangunan ekonomi
c. Mengembangkan,dan memperluas usaha
d. Mengamati selera dan kebutuhan konsumen
Jawaban :
1. A. 1 dan 2
2. D. Status sosial
3. A. Melancarkan mobilitas tenaga kerja
Penjelasan :
No. 1 :
Pasar oligopoli adalah bentuk pasar dimana terdiri atas beberapa produsen dan saling mempengaruhi satu sama lain. Pasar oligopoli memiliki beberapa ciri-ciri yaitu :
1) Terdiri dari beberapa / sedikit produsen
2) Barang yang diperjualbelikan bersifat heterogen dan homogen
3) Keputusan produsen saling mempengaruhi
4) Kurva permintaan berbentuk kinked demand curve
5) Tingkat persaingan yang tinggi menyebabkan produsen perlu melakukan iklan secara terus-menerus
Berdasarkan keterangan tersebut, maka jawaban yang paling tepat adalah pernyataan nomor 1 dan 2
Pernyataan 3 tidak benar dikarenakan tidak memiliki kebenaran absolut begitupun pernyataan 4
No. 2 :
Karena yang dulunya menggunakan sepeda motor, kini usahanya meningkat dan telah mampu membeli mobil.
No. 3 :
Pasar adalah tempat bertemunya calon pembeli dan penjual untuk melakukan transaksi jual beli barang atau jasa. Ciri khas dari pasar adalah adanya kegiatan transaksi jual beli barang atau jasa.
Fungsi pasar dibagi menjadi 3 :
Pasar berfungsi sebagai distribusi maksudnya memudahkan proses pendistribusian dari produsen ke konsumen. Contohnya jika kita ingin membeli beras, kita tinggal pergi ke pasar tanpa harus langsung ke pabrik beras.
Di pasar terdapat penjual yang menawarkan barang-barang atau jasa kepada pembeli. Pembeli yang membutuhkan barang atau jasa akan berusaha menawar harga dari penjual. Setelah terjadinya kesepakatan, maka terbentuklah harga.
Pasar sebagai sarana promosi maksudnya pasar memudahkan produsen untuk mempromosikan barang atau jasa yang akan dijualnya kepada konsumen.
Peran Pasar Bagi Produsen
Adapun peranan pasar bagi produsen di antaranya sebagai tempat :
Peran Pasar Bagi Konsumen
Pasar juga berperan bagi konsumen dalam kegiatan perekonomiannya. Peran pasar bagi konsumen sebagai tempat :
Peran Pasar Bagi Pemerintah
Pasar selain berperan bagi produsen dan konsumen, pasar juga berperan bagi pemerintah. Peran pasar bagi pemerintah sebagai :
Sekian jawaban dari saya ya kak Hafiz, semoga bermanfaat untuk semuanya.
Terima kasih dan sampai jumpa kembali kakak :)
#AyoBelajar