Perhatikan ciri - ciri berikut: 1. Merusak sistem keamanan komputer 2. Menjalankan aplikasi yang tidak diinginkan 3. Saat dieksekusi, Malware ini dapat mengakses seluruh file System dan melakukan hal yang merusak.
Adalah ciri-ciri sebuah Malware jenis? A. Backdoor B. Worm C. Adware D. Rootkit