Perbedaan tanaman dikotil dan monokotil berdasarkan ciri organ
jessyo
Tumbuhan berbiji (spermatophyta) meliputi semua tumbuhan yang dapat menghasilkan biji. Dalam klasifikasi lama, berdasarkan letak bakal biji atau bijinya, spermatophyta dapat dibedakan menjadi dua yaitu tumbuhan berbiji terbuka (gymnospermae) dan tumbuhan berbiji tertutup (angiospermae). Klasifikasi sekarang menurut Cronquist (1981), spermatophyte dibagi menjadi dua divisi, yaitu divisi Pinophyta (gymnospermae) dan divisi Magnoliophyta (angiospermae).
Hal ini berarti hanya berganti namanya saja. Ciri-ciri tumbuhan monokotil dan dikotil hanya dapat ditemukan pada tumbuhan subdivisi angiospermae. Hal ini dikarenakan tumbuhan subdivisi angiospermae memiliki bunga yang sesungguhnya.
Tumbuhan berbiji tertutup (angiospermae) dibagi menjadi dua kelas, yaitu Liliopsida (tumbuhan berkeping satu / monokotil) dan Magnoliopsida (tumbuhan berkeping dua / dikotil). Pembagian ini didasarkan pada sejumlah perbedaan, yaitu perbedaan struktur vegetatif (batang, daun, akar) dan struktur generatif (bunga dan biji). Masing-masing jenis tumbuhan berkeping biji tersebut mempunyai ciri karakteristik yang berbeda-beda, baik secara morfologi maupun anatomi.
2 votes Thanks 2
sarah473
Monokotil ( biji berkeping satu ) ciri ciri : a. memiliki satu daun lembaga b. berakar serabut c. batang tidak berkambium d. berkas pembuluh pengangkut terbesar e. tulang daun sejajar atau melengkung f. kelopak bunga umumnya kelipatan 3 contoh : jagung
dikotil ( biji berkeping dua ) ciri ciri : a. memiliki 2 keping daun lembaga b. berakar tunggang c. batang berkambium d. tulang daun menyirip atau menjari e. berkas pengangkut tersusun dalam satu lingkaran f. kelopak bunga kelipatan 4 atau 5 contoh : kacang tanah
Hal ini berarti hanya berganti namanya saja. Ciri-ciri tumbuhan monokotil dan dikotil hanya dapat ditemukan pada tumbuhan subdivisi angiospermae. Hal ini dikarenakan tumbuhan subdivisi angiospermae memiliki bunga yang sesungguhnya.
Tumbuhan berbiji tertutup (angiospermae) dibagi menjadi dua kelas, yaitu Liliopsida (tumbuhan berkeping satu / monokotil) dan Magnoliopsida (tumbuhan berkeping dua / dikotil). Pembagian ini didasarkan pada sejumlah perbedaan, yaitu perbedaan struktur vegetatif (batang, daun, akar) dan struktur generatif (bunga dan biji). Masing-masing jenis tumbuhan berkeping biji tersebut mempunyai ciri karakteristik yang berbeda-beda, baik secara morfologi maupun anatomi.
ciri ciri :
a. memiliki satu daun lembaga
b. berakar serabut
c. batang tidak berkambium
d. berkas pembuluh pengangkut terbesar
e. tulang daun sejajar atau melengkung
f. kelopak bunga umumnya kelipatan 3
contoh : jagung
dikotil ( biji berkeping dua )
ciri ciri :
a. memiliki 2 keping daun lembaga
b. berakar tunggang
c. batang berkambium
d. tulang daun menyirip atau menjari
e. berkas pengangkut tersusun dalam satu lingkaran
f. kelopak bunga kelipatan 4 atau 5
contoh : kacang tanah