Perbedaan penggunaan copy paste dengan cut paste ?
carissapin
Kalau copy + paste, kamu menduplikasi file aslinya menjadi 2 atau lebih, namun file aslinya masih tetap ada
Kalau cut + paste, kamu hanya memindahkan lokasi file aslinya, bukan menduplikasi
45 votes Thanks 95
SyarifahAini
Copy paste digunakan untuk menyalin file/teks pada suatu tempat yang telah ditentukan. Sedangkan cut paste digunakan untuk memindahkan file/teks pada suatu tempat yang telah ditentukan.
Kalau cut + paste, kamu hanya memindahkan lokasi file aslinya, bukan menduplikasi